Postingan

Menampilkan postingan dari Mei, 2016

PRAKTIK KKN : SEBUAH UPAYA PEREDUKSIAN KONSEP TUJUAN MENGHALALKAN CARA

Oleh: Oceph Namang *Alumnus STFK Ledalero, Tinggal di Lewoleba-Lembata              “Seorang pemimpin yang ingin menegaskan dirinya harus mampu bertindak jahat (tegas), jika hal itu diperlukan”(Machiavelli) . Kutipan singkat di atas mewakili ciri khas doktrin politik yang dikembangkan oleh Niccolo Machiavelli. Dalam karyanya Sang Penguasa , ia secara gamblang menggambarkan realisme politik yang diidamkannya. Ia menghendaki suatu sistem pemerintahan yang otoriter, di mana penguasa atau pemimpin negara dapat menggunakan cara apa saja untuk mengeksiskan dirinya sebagai pemimpin. Di sini jelas bahwa ia mendukung penghalalan berbagai cara untuk mencapai suatu tujuan tertentu. Tujuan dipandang lebih mulia dan menjadi target utama tanpa memperhatikan cara apa yang digunakan untuk sampai pada tujuan itu. Dalam karyanya Il Principe atau Sang Penguasa Machiavelli mengedepankan berbagai petunjuk tentang bagaimana menjadi raja yang be...

MENGAIS KISAH, MENGENANG SEJARAH

(Permenungan di hari jadi yang ke-29) Mengais sebuah kisah pada bongkahan waktu, tentang sebuah sejarah yang terjadi kala itu. Dikala mentari memancarkan sinarnya tuk menyinari bumi, di saat itu pula sebuah sejarah tercipta dalam hidupku. Sejarah kecil akan tetapi penuh makna untuk dikenang. Mengapa? Karena secuil sejarah itulah yang mengawali ziarah panjangku di dunia ini. Tanpa sejarah itu, kisahku di dunia tak mungkin terukir. Tanpa sejarah itu pula, jejakku di dunia ini tak mungkin aku mulai. Sejarah itu dimulai 29 tahun silam. Kalah itu, tepatnya tanggal 13 Mei 1987 aku memulai petualanganku di dunia ini. Saat itu, aku mulai menghirup udara segar di dunia ini. Kisah haru penuh warna kegembiraan mewarnai kehadiranku dikala itu. Aku hadir sebagai yang pertama dalam lingkungan keluarga kecilku. Sejarahku di dunia pun mulai tertenun. Waktu terus berlalu dan aku pun terus bertumbuh dan berkembang. Dan sebagaimana lazimnya, setiap tahun aku selalu mengenang kisah kehadiranku di ...